Menu

Mode Gelap

Daerah · 29 Oct 2023 04:23 WIB ·

Polres Takalar Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-95


					Polres Takalar Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-95 Perbesar

Takalar, —-//jejakkriminal.id//

Polres Takalar Polda Sulsel menggelar Upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95, dengan tema “Bersama majukan Indonesia”, yang dilaksanakan di Lapangan Apel Mapolres Takalar.

Bertindak selaku Inspektur Upacara Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat, S.I.K., M.Si, Perwira Upacara Kasat Samapta AKP H. Basri, dan komandan Upacara Ipda Hendra, S.Sos. Sabtu(28/10/2023).

Dalam kesempatan itu, Kapolres Takalar membacakan amanat Menteri Pemuda dan Olah Raga Republik Indonesia. Tanggal 28 Oktober kita peringatan Hari Sumpah Pemuda yang mana pada tanggal 28 Oktober tahun 1928 pemuda kita bangkit, ungkap Menpora dalam amanatnya.

Lanjut kata Kapolres Peringatan Hari Sumpah Pemuda 2023 dengan tema “Bersama Memajukan Indonesia” memiliki makna yakni membentuk kolaborasi dari keberagaman bangsa Indonesia demi memajukan Indonesia, Kesiapan pemuda dalam mempunyai visi misi 30 tahun ke depan dengan melakukan kerjasama, gotong royong dan kebersamaan.

Turut dalam upacara tersebut Para Pejabat Utama Polres Takalar, Para Kapolsek Jajaran, Para Perwira Staf, Bintara serta ASN Polres Takalar./jk/

Artikel ini telah dibaca 5 kali

Baca Lainnya

Beri Rasa Aman, Aparat Gabungan Aktif Patroli Dalam Lokasi Wisata Tanjung Bira.

27 December 2023 - 10:48 WIB

Sat Samapta Polres Takalar Amankan Perayaan Ibadah Natal di Gereja Oikumene Yonif 726/Tamalatea

26 December 2023 - 07:33 WIB

Polres Bulukumba Beri Pengamanan Ekstra Di 3 Gereja Dan Gedung PKK Jelang Natal.

26 December 2023 - 06:56 WIB

Sambangi Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Ajak Hindari Hoax Pemilu 2024

18 December 2023 - 15:32 WIB

Jaga Netralitas Anggota, Polri Atur Perilaku Bermedsos Jajaran

17 December 2023 - 16:47 WIB

Patroli Dialogis Polsek Marbo Ajak Warga Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu 2024

17 December 2023 - 16:41 WIB

Trending di Daerah