Menu

Mode Gelap

Sosial · 27 Dec 2022 04:23 WIB ·

Kapolda Sulsel Serahkan 100 Paket Sembako ke Korban Banjir di Makassar


					Kapolda Sulsel Serahkan 100 Paket Sembako ke Korban Banjir di Makassar Perbesar

Makassar, SulSel —-//jejakkriminal.id//

Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Nana Sudjana AS, M.M bersama Pangdam XIV Hasanuddin Mayjen TNI Dr. H. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr.(Han), dan Pejabat Utama Polda Sulsel Serahkan 100 Paket Sembako ke Korban Banjir di Makassar, senin (26/12/22).

Kapolda Sulsel Irjen Pol Drs. Nana Sudjana AS, M.M mengatakan, pihaknya tidak hanya menyerahkan bantuan di Makassar saja, tetapi juga di luar Makassar yang terendam banjir.

Terkait dengan cuaca ekstrem, berdasarkan data dari BMKG, Sulsel termasuk salah satu yang rawan bencana alam maka dari ini tentunya dari TNI-Polri bersama Pemda terus melakukan langkah antisipasi yang dari awal dari Pemda sudah menyiapkan tempat evakuasi di beberapa tempat, ucap Kapolda Sulsel.

Sampai saat ini, untuk ketinggian air di desa Manggala sudah menurun dan yang diketahui Kec. Manggala berada didaratan rendah oleh karena itu diingatkan masyarakat agar selalu waspada.

TNI-Polri dan Pemda Sulsel terus melakukan langkah- langkah untuk membantu masyarakat dan kami selalu mengikuti perkembangan cuaca oleh BMKG, sehingga masyarakat dapat mengikuti jika ada peringatan dari BMKG agar dapat segera berkumpul di tempat evakuasi. Diharapkan masyarakat saling membantu, saling mendukung dan saling mengingatkan sesama warga,. Ucap Kapolda Sulsel Irjen Pol Nana Sudjana.

Dari TNI dan Polri beserta Pemda telah menyalurkan bantuan kepada masyarakat secara bertahap, untuk itu akan dirapatkan bersama dengan TNI-Polri berserta Pemda untuk membantu masyarakat yang terkena musibah, ucap Pangdam XIV Hasanuddin Mayjen TNI Dr. H. Totok Imam Santoso, S.I.P., S.Sos., M.Tr.(Han/jk).

Artikel ini telah dibaca 9 kali

Baca Lainnya

Bupati dan Ketua TP-PKK Bulukumba, Silaturahmi dengan Daeng Becak

22 December 2023 - 18:30 WIB

Polisi Peduli, Kapolsek Ujung Loe Salurkan Bantuan Ke Warga Kurang Mampu.

16 December 2023 - 07:45 WIB

Bupati Andi Utta Jamu Penyandang Disabilitas di Pendopo

6 December 2023 - 04:13 WIB

Apel Pemda Bulukumba, Terkumpul Rp10 Juta Lebih Untuk Palestina

13 November 2023 - 15:35 WIB

Bahagianya Warga Ciamis dapat Bantuan Sumur Bor dan Paket Sembako dari Operasi NCS Polri

26 October 2023 - 18:37 WIB

Kapolres Takalar Kunjungi Sunatan Massal di Kantor PWI Takalar

22 August 2023 - 18:06 WIB

Trending di Sosial