Menu

Mode Gelap

Hukum & Kriminal · 20 Aug 2022 17:32 WIB ·

Berikut Sasaran Operasi Cipta Kondisi Yang Digelar Polsek Polsel Polres Takalar


					Berikut Sasaran Operasi Cipta Kondisi Yang Digelar Polsek Polsel Polres Takalar Perbesar

Takalar—--//jejakkriminal.id//

Polsek Polsel Polres Takalar menggelar Operasi Cipta Kondisi yang dilaksanakan Di Wilayah Hukum Kecamatan Polsel. Jum’at 19 Agustus 2022, pukul 20.00 Wita malam.

Personil yang tergabung dalam fungsi Reskrim, Intel serta Satuan Samapta ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Polsel AKP Tjandra Arista.

Giat Operasi Cipta Kondisi Gabungan Personil Polsek Polsel dengan Titik Operasi di Jalan Poros Kelurahan Canrego, dengan sasaran Curnak, Curanmor, Curas, Senpi, Sajam dan Tindak Pidana lainnya.

Tujuan Operasi Cipta Kondisi untuk Menciptakan Harkamtibmas Guna Memberikan Jaminan Keamanan dan Kenyamanan Masyarakat Terutama Pada Malam Hari.

Adapun sasaran Giat Operasi Cipta Kondisi Yakni Pengendara Roda 2 (Dua) dan Roda 4 (Empat), Dengan Memberhentikan dan Melakukan Pemeriksaan terhadap Badan dan Barang Bawaan Pengendara.

Dari Giat Operasi Cipta Kondisi tersebut tidak ditemukan adanya pelanggaran Tindak Pidana, namun beberapa pengendara diberikan teguran untuk melengkapi kendaraannya dan menggunakan helm.

Kapolsek AKP Tjandra Arista saat dikonfirmasi ditengah berlangsungnya kegiatan mengatakan, kegiatan Operasi Cipta Kondisi ini adalah kegiatan rutin yang dilakukan oleh Polsek Polsel bertujuan untuk menciptakan Harkamtibmas guna memberikan jaminan keamanan dan kenyamanan masyarakat terutama pada malam jari,” jelas Tjandra.

“Apabila dalam operasi ini kami temukan adanya penyakit masyarakat dan mendapatkan sasaran target maka langsung diamankan ke polsek dan diproses sesuai aturan yang berlaku,” tegasnya.//red/jl//

Artikel ini telah dibaca 13 kali

Baca Lainnya

Kurang Dari 24 Jam Polsek Bonto Bahari Ungkap Curanmor, 2 Terduga Dan Barang Bukti Diamankan.

9 January 2024 - 11:53 WIB

Resmob Bulukumba Dan Polsek Gantarang Ringkus 3 Terduga Pelaku Curnak.

9 January 2024 - 08:59 WIB

URC Polsek Ujung Bulu Amankan Terduga Pelaku Penganiayaan Dengan Busur.

8 January 2024 - 11:16 WIB

Polres Bulukumba Tetapkan Tersangka Pelaku Pembunuhan Sadis Di Bulukumpa.

3 January 2024 - 19:26 WIB

Kabidhumas Polda Sulsel Gelar Konferensi Pers Penangkapan Pembobol ATM Lintas Provinsi, Modus Call Center Palsu

27 December 2023 - 16:24 WIB

Kasat Intel Polres Bulukumba Berikan Materi Wawasan Kebangsaan Ke Pelajar SMK.

22 December 2023 - 18:16 WIB

Trending di Hukum & Kriminal